Kementerian BUMN Gelar FGD Optimalisasi Peran dan Kinerja Jasa Tirta II

JAKARTA – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui Deputi Bidang Usaha Energi, Logistik, Kawasan dan Pariwisata mengadakan Forum Group Discussion (FGD) Pendayagunaan Aset Negara dan Kemanfaatan Sumber Daya Air, serta mengoptimalkan peran dan kinerja Perum Jasa Tirta II. Topik yang dibahas dalam FGD tersebut yaitu “Peningkatan Kapasitas Korporasi Jasa ..

Jasa Tirta II Memberikan Bantuan Banjir di Bandung

Jasatirta II menyalurkan bantuan sembako untuk korban banjir di Kecamatan Dayeuhkolot dan Baleendah, Kabupaten Bandung pada tanggal 17 Mei 2019. Bantuan diberikan oleh General Manajer Unit Usaha Wilayah IV Anom Soal Herujito dan juga hadir Kepala Divisi Umum Jasa Tirta II Ade Hidayat. ..

Jasa Tirta II Gelar Temu Pelanggan

KARAWANG – Guna meningkatkan pelayanan yang maksimal, Jasa Tirta II melaksanakan temu pelanggan di Resinda Hotel, Karawang pada 21 Mei 2019. Dengan tema “Success Through Synergy”, Jasa Tirta II ingin mempererat silaturahmi dan sinergi dengan para pelanggannya. Direktur Utama Jasa Tirta II U. Saefudin Noer mengatakan Temu Pelanggan ini menjadi wadah ..

Safari Ramadan, Jasa Tirta II dan Tiga BUMN Santuni Anak Yatim

Jasa Tirta II bersama PT. Jasa Marga (Persero) Tbk., PT. Bio Farma (Persero) dan PT. Len Industri (Persero) melakukan berbagai kegiatan sosial dengan menggelar Safari Ramadhan di Kabupaten Kuningan, Senin (20 Mei 2019) dan Kabupaten Cirebon, Selasa (21 Mei 2019). Kegiatan sosial yang dilakukan yaitu santunan anak yatim 1000 anak per ..

Jasa Tirta II Raih Penghargaan 8th Infobank Digital Brand Awards

Jasa Tirta II meraih penghargaan kategori BUMN dengan Aset Rp. 1 s.d di bawah 2,5 trilyun Corporate Brand pada acara penganugerahan "8th Infobank Digital Brand Awards" yang diterima oleh Kepala Divisi Inventarisasi dan Pengendalian Aset, I.S. Budi Satrijo, di The Westin, Jakarta, 16 Mei 2019. ..