Kolaborasi Peduli Lingkungan (Bersih Sungai, Tanam Pohon, & Edukasi Sampah)

Perum Jasa Tirta II Unit Wilayah VI Serang Banten berpartisipasi dalam rangka memperingati HUT KOPISUSU ke-6 Tahun 2025 sekaligus mendukung Hari Juang Kartika Kodim 0602/Serang. Bersama Komunitas Peduli Sungai dan Sumber Daya Alam (KOPISUSU), kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian bersama dalam menjaga kelestarian lingkungan, khususnya ekosistem sungai. Dengan tema ..

PJT II Lakukan Penanaman Pohon & Tebar Ikan di Jatigede dan Karedok dalam Rangka Hari Bakti PU ke-80

Pada hari Selasa–Rabu, 2–3 Desember 2025, Perum Jasa Tirta II Unit Wilayah V bersama Unit Pengelola Bendungan (UPB) Jatigede BBWS Cimanuk Cisanggarung melaksanakan rangkaian kegiatan konservasi di kawasan Bendungan Jatigede dan Karedok. Kegiatan yang dilakukan meliputi Penanaman 535 pohon di area sekitar Bendungan Jatigede, Penanaman 625 pohon di area sekitar ..

PJT II Turut Andil Dalam 100 Musisi - Heal - Sumatera

Jasa Tirta II turut berkontribusi dalam kegiatan kemanusiaan “100 Musisi – Heal Sumatra”, di mana melalui kolaborasi bersama BUMN lainnya berhasil terkumpul total donasi sebesar Rp13 miliar untuk membantu korban banjir dan longsor di Sumatera. Pada kesempatan ini, Direktur Utama Perum Jasa Tirta II, Bapak Imam Santoso, turut hadir memberikan ..

Gerak Cepat Penanganan Longsoran di DAS Cipunagara

Pada Jum’at, 5 Desember 2025, Unit Wilayah III Perum Jasa Tirta II bergerak cepat dalam melakukan penanganan longsoran di Daerah Aliran Sungai (DAS) Cipunagara, tepatnya di Saluran Sekunder Bantar Panjang Ruas BTP 1–2. Kegiatan ini dilakukan melalui kolaborasi lintas instansi antara Perum Jasa Tirta II, Kodim 0605 Subang, PT Tirta ..

Kerja Sama Jaga Kelancaran Air Irigasi di Saluran Sekunder Tanjungsari

Pada Jumat, 5 Desember 2025, Perum Jasa Tirta II bersama TPOP UPI BBWS Citarum dan Waker Bina Marga Kabupaten Karawang melaksanakan kegiatan pengangkatan sampah serta gulma terapung di Saluran Sekunder Tanjungsari. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kelancaran dan keandalan pasokan air irigasi yang mengairi ±420 ha sawah di dua desa, ..