Pada 10 April 2025, Perum Jasa Tirta II menggelar Rapat Koordinasi TKPBKC di Harris Cimbeuluit, Bandung guna memastikan optimalisasi pengelolaan dan pengoperasian Bendungan Kaskade Citarum.
Melalui koordinasi yang solid, kami berkomitmen untuk menjaga kelestarian sumber daya air serta mendukung ketahanan air bagi masyarakat dan sektor strategis lainnya